banjarmasinpost.co.id/am ramadhani
Staf ahli bupati Batola H Mawarni berbincang dengan pengurus MUI Kalsel saat sosialisasi, Kamis (5/3/2015).
BANJARMASINPOST.CO.ID, MARABAHAN - Dewan Pimpinan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Propinsi Kalsel melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Batola, Kamis (5/3/2015).
Pengurus MUI Kalsel yang mengunjungi Batola terdiri dari Sekertaris UMUM Fadly Mansyur, Bendahara umum Pangeran Gusti Rusdi AR, Kepala bidang Pengembangan Ekonomi syariah Prof Kustan Basri dan anggota H Karli Hanafi, komisi informasi media, komunika dan informatika Kamarul Hidayat serta Hamadi Syukran Nafis.
Rombongan diterima pengurus MUI Batola di ruang Rakat Mufakat kantor Bupati Batola.
Tampak hadir menyambut kedatangan pengurus MUI Kalsel adalah Ketua MUI Batola H Husain Ahmad beserta pengurus dan Staf Ahli Bupati Batola Bidang Kemasyarakat dan SDM H Mawarni.
Prof Kustan Basri dalam pertemuan yang juga dihadiri para pimpinan organisasi kemasyarakat mengatakan kunjungan kerja untuk mensosialisasikan hasil Rakor MUI V Kalimantan dan Perpres No 151 tahun 2014 tentang pendanaan MUI.
Anda sedang membaca artikel tentang
Hasil Rakor MUI V Disosialisasikan ke Batola
Dengan url
http://banjarberita.blogspot.com/2015/03/hasil-rakor-mui-v-disosialisasikan-ke.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Hasil Rakor MUI V Disosialisasikan ke Batola
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Hasil Rakor MUI V Disosialisasikan ke Batola
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar