BANJARMASINPOST.CO.ID, BANJARMASIN - Seminar Nasional dengan tema Konglomerasi vs Independensi Media Jelang Pemilu 2014 digelar Prodi FISIP Unlam di studio I LPP RRI, Sabtu (7/12).
Menghadirkan tiga narasumber, Pimred Warta Ekonomi, Amir Effendi Siregar, Dosen Ilmu Komunikasi UI, Nina Mutmainah Armando, dan Pimred BPost Group, Yusran Pare.
Dekan FISIP Unlam, Saladin Galib yang membuka acara mengatakan seminar nasional yang digelar merupakan kali ke tiga. Ia mengharapkan seminar bukan hanya tumpukan kertas, tetapi menjadi pencerahan jelang Pemilu dan proses belajar.
Masyarakat sekarang ini, ujarnya semakin cerdas, memiliki pilihan sebelum menentukan keputusan. Siapa saja yang akan dipilih.
"Masyarakat sudah cerdas, memilih siapa yang akan mewakili aspirasinya," katanya.
Anda sedang membaca artikel tentang
Saladin Galib : Masyarakat Sekarang Sudah Cerdas
Dengan url
http://banjarberita.blogspot.com/2013/12/saladin-galib-masyarakat-sekarang-sudah.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Saladin Galib : Masyarakat Sekarang Sudah Cerdas
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Saladin Galib : Masyarakat Sekarang Sudah Cerdas
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar