BANJARMASINPOST.CO.ID, MARTAPURA - Sebanyak empat korban kebakaran yang tampak sedang ditangani oleh para KSR PMI Stiekes Banjarmasin, Minggu (7/12/2014).
Mengandalkan kekompakan, ketanggapan, dan kecepatan mereka pun nampak sigap melakukan evakuasi terhadap korban-korban kebakaran tersebut.
Namun yang ditangani bukanlah korban sebenarnya. Prpses pertolongan korban hanya simulasi dalam rangkaian Lomba FAER 2014 (First Aider Emergency Respon 2014) yang diadakan oleh PMI Kabupaten Banjar.
Dalam acara lomba tersebut, para peserta yang terdaftar mendapatkan tugas melakukan evakuasi terhadap korban kebakaran. Lomba dilaksanakan di Taman Alun-alun Ratu Zalecha Martapura mulai pukul 09.00 Wita.
Anda sedang membaca artikel tentang
Empat Korban Luka Bakar Ditangani KSR PMI Stikes Banjarmasin
Dengan url
http://banjarberita.blogspot.com/2014/12/empat-korban-luka-bakar-ditangani-ksr.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Empat Korban Luka Bakar Ditangani KSR PMI Stikes Banjarmasin
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Empat Korban Luka Bakar Ditangani KSR PMI Stikes Banjarmasin
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar