banjarmasinpost.co.id/syaiful akhyar
Gedung Pusat Layanan Usaha Terpadu (PLUT)- KUMKN Kota Banjarbaru di Jl Trikora diresmikan bersamaan dengan launching produk unggulan Kalsel dengan pendekatan One Village One Product (OVOP) melalui koperasi oleh Menteri Negera Koperasi dan UKM RI, Dra Syarief Hasan MBA, diwakili para deputinya bersama Wali Kota Banjarbaru, HM Ruzaidin Noor.
BANJARMASINPOST.CO.ID, BANJARBARU - Gedung Pusat Layanan Usaha Terpadu (PLUT)- KUMKN Kota Banjarbaru di Jl Trikora diresmikan bersamaan dengan launching produk unggulan Kalsel dengan pendekatan One Village One Product (OVOP) melalui koperasi oleh Menteri Negera Koperasi dan UKM RI, Dra Syarief Hasan MBA, diwakili para deputinya bersama Wali Kota Banjarbaru, HM Ruzaidin Noor.
Hadir dalam acara tersebut Deputi Bidang Pengkajian Sumberdaya UKMK Meliadi Sembiring, Deputi Bidang Pengembangan Restrukturisasi Usaha Braman Setyo, Deputi Bidang Pemasaran dan Jaringan Usaha Emilia Suhaemi, Deputi Bidang Produksi I Wayan Dipta, Dirut LLP Ahmad Zabadi, direksi LPDB.
"Launching produk unggulan OVOP daerah kabupaten kota Kalsel sekaligus peresmian Pusat Layanan Usaha Terpadu (PLUT) dengan ini diresmikan,"ucap Deputi Bidang Pengembangan Restrukturisasi Usaha Braman Setyo.
Anda sedang membaca artikel tentang
Gedung PLUT KUMKN Banjarbaru Diresmikan
Dengan url
http://banjarberita.blogspot.com/2014/04/gedung-plut-kumkn-banjarbaru-diresmikan.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Gedung PLUT KUMKN Banjarbaru Diresmikan
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Gedung PLUT KUMKN Banjarbaru Diresmikan
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar