Optimalkan Sumber Daya untuk Pertahanan Negara

Written By Unknown on Jumat, 21 Maret 2014 | 12.03

banjarmasinpost.co.id/hasby

Kasrem 101 Antasari, Letkol Infantri Heri Pribadi dan Brigjend Infanteri Santoso, Sekretaris Direktorat Jenderal Potensi Pertahanan Kementrian Pertahanan. 

BANJARMASINPOST.CO.ID, BANJARMASIN - Indonesia jangan sampai diremehkan oleh negara lain. Untuk itu sumber pertahanan negara harus dioptimalkan agar pertahanan negara tangguh dan masyarakat mendapatkan tempat dalam bela negara.

Pesan ini disampaikan Brigjend Infanteri Santoso, Sekretaris Direktorat Jenderal Potensi Pertahanan Kementrian Pertahanan pada Sosialisasi Komponen Pendukung Pertahanan Negara di Banjarmasin, Jumat (21/3). Sosialisasi itu diikuti TNI AD, AU, dan TNI AL, serta kepolisian dan Kesbangpol.

"Harapannya setelah sosialisasi ini mereka memahami dan mengerti sistem pertahanan negara, dengan demikian menjadi tangguh dan mantap. Maka daya tangkal bangsa tidak diremehkan negara lain," katanya.

Menurutnya, pertahanan negara juga melibatkan masyarakat. Tentunya diatur dalam Undang-undang kapasitas masyarakat dalam bela negara tersebut, tidak seperti tahun 1945, angkat bambu runcing berjuang. 


Anda sedang membaca artikel tentang

Optimalkan Sumber Daya untuk Pertahanan Negara

Dengan url

http://banjarberita.blogspot.com/2014/03/optimalkan-sumber-daya-untuk-pertahanan.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Optimalkan Sumber Daya untuk Pertahanan Negara

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Optimalkan Sumber Daya untuk Pertahanan Negara

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger