Pemberdayaan Komite Sekolah

Written By Unknown on Sabtu, 09 November 2013 | 12.03

Pemberdayaan Komite Sekolah

banjarmasinpost.co.id/ibrahim ashabirin

Dewan Pendidikan Tapin menggelar sosialisasi pemberdayaan komite sekolah dan bintek dapodik dan BSM, Sabtu (9/11) di aula disdik Tapin. 

BANJARMASINPOST.CO.ID, RANTAU - Dewan Pendidikan Tapin menggelar sosialisasi pemberdayaan komite sekolah dan bintek dapodik dan BSM, Sabtu (9/11) di aula disdik Tapin.
   
Peserta yang berjumlah hampir seratus orang itu diikuti para kepsek semua jenjang tingkat pendidikan di Tapin.
   
Menurut Ketua Dewan Pendidikan Tapin, H Abdussamad Siddiq, ruh dari undang undang sistem pendidikan nasional adalah desentralisasi pendidikan, kurikulum berbasis kompetensi, manajemen berbasis sekolah dan partisipasi masyarakat.
   
Wujud dari partisipasi masyarakat itu di antaranya komite sekolah.

"Fungsi komite sekolah adalah peningkatan mutu pelayanan pendidikan dengan memberikan pertimbangan, arahan, dukungan tenaga, sarana dan pengawasan pendidikan," jelas H Abdussamad.
   
Sebagai pembicara dalam acara itu di antaranya Kadisdik Tapin H Juwaini.

Dijelaskannya, kita dituntut pada 2045 dituntut melahirkan generasi emas, karena itu sumbernya juga harus emas, artinya kualitas pendidikan kita harus juga emas.

Penulis: Ibrahim Ashabirin

Editor: Edinayanti


Anda sedang membaca artikel tentang

Pemberdayaan Komite Sekolah

Dengan url

http://banjarberita.blogspot.com/2013/11/pemberdayaan-komite-sekolah.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Pemberdayaan Komite Sekolah

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Pemberdayaan Komite Sekolah

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger