BANJARMASINPOST.CO.ID, PALANGKARAYA - Untuk mengetahui manajemen dan tata kelola serta kesuksesan Perusahaan Daerah Air Minum Daerah (PDAM) Intan, Kab Banjar mendapat penilain terbaik dalam menangani air bersih.
Komisi II DPRD Kota Palangkaraya bidang ekonomi dan pembangunan, mulai hari ini hingga 4 April 2013, mengunjungi dan melakukan studi banding.
"Permasalahan air bersih, terus menerus dilakukan pembenahan. Kita akui upaya yang dilakukan PDAM Palangkaraya, sudah baik," aku Neni Lambung, Ketua Komosi II DPRD Kota Palangkaraya
Anda sedang membaca artikel tentang
Dewan Palangkaraya Studi Banding ke PDAM Intan
Dengan url
http://banjarberita.blogspot.com/2013/04/dewan-palangkaraya-studi-banding-ke.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Dewan Palangkaraya Studi Banding ke PDAM Intan
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Dewan Palangkaraya Studi Banding ke PDAM Intan
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar