BANJARMASINPOST.C0.ID, PALANGKARAYA - Ketua Wilayah Muhammadiyah Kalteng H Achmad Syar,I, mengatakan, tahun ini akan dimulai pembangunan kampus II Univeritas Muhammadiyah Palangkaraya pada lahan seluas 20 hektare di Jalan Mahir Mahar, Palangkaraya.
"Ini sudah menjadi komitmen kami, tahun ni kami akan memulai pembangunan kampus II UM Palangkaraya. Lahan sudah tidak menjadi masalah, karena lahan seluas 20 hektare itu sudah berupa sertifikat atas nama Muhammadiyah, sehingga pembangunan dilakukan pada tahun ini tidak akan menjadi masalah," katanya, Sabtu (23/3).
Menurut Mantan Ketua Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Palangkaraya ini, pembangunan kampus II UMP itu merupakan swadana sehingga pembangunanya dilakukan secara bertahap.
"Dana pembangunan kampus diambil dari sumbangan pembangunan mahasiswa baru yang mendaftar di UMP," katanya.
Anda sedang membaca artikel tentang
Kampus UM Palangkaraya Tahun Ini Dibangun
Dengan url
http://banjarberita.blogspot.com/2013/03/kampus-um-palangkaraya-tahun-ini.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Kampus UM Palangkaraya Tahun Ini Dibangun
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Kampus UM Palangkaraya Tahun Ini Dibangun
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar