Sekda Palangkaraya Minta Analisa Beban Kerja Diperbaiki

Written By Unknown on Jumat, 25 Januari 2013 | 12.03

BANJARMASINPOST.CO.ID, PALANGKARAYA-Seringnya terpantau pegawai negeri sipil yang keluyuran saat jam kerja akibat tidak jelasnya pembagian jam kerja pegawai mendapat perhatian Sekdako Palangkaraya, Sanijan S Toembak, Jumat (25/1).

Pejabat Karier PNS tertinggi di Pemko Palangkaraya ini, mengaku dia sering memberikan teguran kepada bawahnnya terutama para kepala bagian atau kepala dinas dan instansi yang ada di Pemko Palangkaraya untuk memperhatikan masalah analisa jabatan dan beban kerja pegawai.

"Tujuannya tentu agar dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat bisa maksimal, dan pekerjaan bisa diselesaikan dengan kemampuan masing-masing pegawai, saya miris jika melihat ada pegawai yang keluyuran saat jem kerja, apalagi jika tertangkap Satpol PP saat razia," katanya.


Anda sedang membaca artikel tentang

Sekda Palangkaraya Minta Analisa Beban Kerja Diperbaiki

Dengan url

http://banjarberita.blogspot.com/2013/01/sekda-palangkaraya-minta-analisa-beban.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Sekda Palangkaraya Minta Analisa Beban Kerja Diperbaiki

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Sekda Palangkaraya Minta Analisa Beban Kerja Diperbaiki

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger