Nama Masjid Pemberian Dari Ulama Kalsel

Written By Unknown on Jumat, 26 Oktober 2012 | 12.03

BANJARMASINPOST.CO.ID, PALANGKARAYA-Pemberian nama masjid agung kubah kecubung Ibukota Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng), dari ulama Kalimantan Selatan (Kalsel).
    
"Ulama dari Amuntai dan Barabai yang menyaran nama masjid kebanggan warga kota cantik" kata HM Riban Satia, Ketua Umum Pembangunan msjid tersebut, ketika menyampaikan sambutan sebelum sholat Idul Adha 1433 H, di lokasi pembangunan masjid kubah kecubung, jalan RTA Milono Km 4 Palangkaraya, Jum'at (26/10/2012).
      
Kita ke  ulama Kalsel itu, bersama Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI)  Kota Palangkaraya KH Zainal Arifin dan KH Busra Khalid ulama kharismatik Bumi Tambun Bungai.
    
Usai sholat bersama ribuan kaum muslimin dan muslimat, HM Riban Satia yang juga Walikota Palangkaraya itu, melakukan pemotong hewan kurban sebanyak dua ekor.


Anda sedang membaca artikel tentang

Nama Masjid Pemberian Dari Ulama Kalsel

Dengan url

http://banjarberita.blogspot.com/2012/10/nama-masjid-pemberian-dari-ulama-kalsel.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Nama Masjid Pemberian Dari Ulama Kalsel

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Nama Masjid Pemberian Dari Ulama Kalsel

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger